Pengisian Data Penerima Beasiswa KIP-K Universitas Semarang 2025

Berdasarkan Peraturan Sekretaris Jenderal Kemenristekdikti nomor 13 tahun 2023 tentang Petunjuk pelaksanaan program indonesia pintar pendidikan tinggi bagi mahasiswa perguruan tinggi,  UPNS Pengelola Beasiswa akan melakukan evaluasi kepada mahasiswa penerima beasiswa KIP-K On Going Periode Genap 2024/2025.
Sehubungan dengan hal tersebut dimohon Seluruh penerima beasiswa di lingkungan universitas semarang untuk dapat melakukan pengisian data form pada link berikut bit.ly/Evaluasi_KIPK2025 

Download Surat Pemberitahuan Pengisian Data Evaluasi-